Bab 9 Perkembangan
teknologi
Berilah tanda
silang pada huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang paling tepat!
1.
Dua contoh alat
komunikasi tradisional adalah ...
a. Telepon, faksimili
b. Kentongan, merpati pos
c. Telegraf, radio
d. Internet
2.
Alat komunikasi
satu arah contohnya adalah ...
a. Televisi, radio
b. Kentongan, telepon
c. Telepon, radio
d. Televisi, telepon
3.
Salah satu contoh
alat komunikasi langsung dua arah adalah ...
a. Telegraf
b. Televisi
c. Radio
d. Telepon
4.
Berikut ini bukan
merupakan contoh alat transportasi darat tidak bermotor adalah ...
a. Pedati
b. Delman
c. Bajaj
d. Sepeda
5.
Salah satu alat
tradisional yang biasa digunakan untuk menggemburkan tanah adalah ...
a. Linggis
b. Sekop
c. Serok
d. Cangkul
6.
Teknologi pertanian
modern yang digunakan untuk menggemburkan tanah pertanian adalah ...
a. Cangkul
b. Kerbau
c. Traktor
d. Reaktor
7.
Berikut bukan hasil
produksi dari kacang kedelai yaitu ...
a. Tempe
b. Gula
c. Kecap
d. Tahu
8.
Tiga contoh alat
komunikasi cetak adalah ..
a. Surat kabar, internet, buku
b. Majalah, buku, faksimili
c. Majalah, surat kabar, tabloid
d. Internet, buku, poster
9.
Kelebihan alat
transportasi tidak bermesin adalah ...
a. Lebih murah
b. Lebih cepat
c. Tidak mencemari lingkungan
d. Tidak memerlukan pemeliharaan
10. Alat transportasi yang tidak menimbulkan polusi udara adalah ...
a. Pesawat terbang
b. Motor
c. Mobil
d. Sepeda
11. Teknologi yang masih menggunakan alat- alat sederhana disebut
teknologi ...
a. Kuno
b. Tradisional
c. Klasik
d. Modern
12. Pada masa lalu, untuk memotong padi para petani menggunakan alat ...
a. Celurit
b. Pisau
c. Golok
d. Ani- ani
13. Pada masa lalu, warna pada kain menggunakan ...
a. Cat
b. Pensil warna
c. Daun tanaman
d. Tanah
14. Suatu bahan yang diolah untuk menjadi suatu barang disebut ...
a. Bahan baku
b. Bahan jadi
c. Bahan setengah jadi
d. Bahan olah
15. Berikut bukan makanan hasil olahan dari kacang kedelai, yaitu ...
a. Kecap
b. Tahu
c. Tempe
d. Bubur
16. Batu bara, genteng, dan kendi terbuat dari ...
a. Tanah
b. Pasir
c. Pasir pantai
d. Tanah liat
17. Berikut yang merupakan contoh dari barang elektronik adalah ...
a. Televisi
b. Radio
c. Kulkas
d. Koran
18. Berikut ini bukan merupakan alat transportasi tradisional yaitu ...
a. Delman
b. Andong
c. Ojeg
d. Nayor
19. Ilmuan penemu kapal terbang adalah ...
a. Graham bell
b. Marconi
c. James watt
d. Wright bersaudara
20. Penemu radio adalah ....
a. Graham bell
b. Marconi
c. James watt
d. Wright bersaudara
Jawablah pertanyaan berikut dengan jawaban yang benar!
1.
Tuliskan tiga contoh alat transportasi modern!
2.
Sebut dan jelaskan dua keuntungan menggunakan
alat komunikasi modern!
3.
Jelaskan kelemahan alat produksi masa lalu!
4.
Tuliskan contoh alat produksi dengan teknologi
modern!
5.
Jelaskan cara menggunakan telepon!
6.
Apa yang dimaksud dengan proses produksi? Jelaskan!
7.
Barang- barang apa saja yang dapat dibuat dari
bahan minyak bumi?
8.
Sebutkan beberapa contoh alat komunikasi modern!
9.
Bandingkan teknologi komunikasi masa lalu dan
modern!
10.
Apa yang kamu ketahui tentang handpone?
No comments:
Post a Comment